Author: huda
-
Penuh Optimisme, Siswa MA Al Islam Joresan Ikuti OMI 2025 Tingkat Provinsi Jawa Timur.
Kamis, 2 Oktober 2025, menjadi hari yang penuh semangat dan harapan bagi keluarga besar MA Al Islam Joresan. Salah satu siswa terbaik madrasah ini Fadla fahrotul Jannah kembali berjuang mengikuti Olimpiade Madrasah Indonesia (OMI) tingkat Provinsi Jawa Timur, setelah sebelumnya berhasil meraih Juara 1 mata pelajaran Matematika di tingkat Kabupaten Ponorogo. Pelaksanaan OMI tingkat provinsi…
-
Dua siswa Al Islam Joresan Raih Juara 1 OMI Kabupaten, Terima Penghargaan dari kepala Kemenag Ponorogo.
Dua siswa berprestasi dari Al Islam Joresan kembali mengharumkan nama madrasah dalam ajang Olimpiade Madrasah Indonesia (OMI) tingkat Kabupaten Ponorogo. Penghargaan diserahkan langsung oleh Kepala Kementerian Agama Kabupaten Ponorogo, Dr. H. Muh. Nurul Huda, M.Pd., dalam apel pagi bersama sejumlah siswa berprestasi yang digelar Senin, 29 September 2025. Adapun siswa yang meraih juara tersebut adalah:…
-
8 Guru MA Al Islam Joresan Ikuti Diklat Artificial Intelligence di LP Ma’arif Ponorogo
Dalam rangka memperingati Hari Lahir (Harlah) ke-96 Lembaga Pendidikan Ma’arif Nahdlatul Ulama (LP Ma’arif NU), sebanyak delapan guru dari MA Al Islam Joresan mengikuti kegiatan Diklat Artificial Intelligence (AI) yang diselenggarakan pada Sabtu, 27 September 2025, bertempat di Gedung Graha PCNU Ponorogo. Diklat ini merupakan salah satu dari delapan rangkaian diklat yang diselenggarakan oleh LP…
-
Transparan dan Akuntabel, Pencairan PIP MA Al Islam Joresan Berlangsung Lancar.
Kamis, 25 September 2025 — Bertempat di Pendopo Ibadus Sholihin Al Islam Joresan, kegiatan pencairan dana Program Indonesia Pintar (PIP) berlangsung dengan tertib dan lancar. Proses pencairan dilaksanakan langsung oleh petugas dari Bank Rakyat Indonesia (BRI) unit Mlarak kepada 148 siswa penerima manfaat. Pelaksanaan pencairan ini merupakan bentuk nyata komitmen MA Al Islam Joresan terhadap…
-
Kuatkan Sinergitas, MA Al Islam Joresan Ikuti Penandatanganan kerjasama dan Penguatan Sinergi Perguruan Tinggi dengan Sekolah, Madrasah mitra UIN PONOROGO.
Kepala Madrasah Aliyah (MA) Al Islam Joresan, Imron Ahmadi, S.Ag., turut serta dalam kegiatan Penguatan Sinergi Perguruan Tinggi dengan Sekolah, Madrasah, dan Instansi Mitra yang diselenggarakan oleh UIN Kyai Ageng Muhammad Besari Ponorogo. Kegiatan ini dilaksanakan pada Selasa, 23 September 2025 bertempat di Auditorium Watoe Dakon UIN Ponorogo, dan diikuti oleh 97 sekolah dan madrasah…
-
Kuatkan Sinergitas, MA Al Islam Joresan Ikuti Penandatanganan kerjasama dan Penguatan Sinergi Perguruan Tinggi dengan Sekolah, Madrasah mitra UIN PONOROGO.
Kepala Madrasah Aliyah (MA) Al Islam Joresan, Imron Ahmadi, S.Ag., turut serta dalam kegiatan Penguatan Sinergi Perguruan Tinggi dengan Sekolah, Madrasah, dan Instansi Mitra yang diselenggarakan oleh UIN Kyai Ageng Muhammad Besari Ponorogo. Kegiatan ini dilaksanakan pada Selasa, 23 September 2025 bertempat di Auditorium Watoe Dakon UIN Ponorogo, dan diikuti oleh 97 sekolah dan madrasah…
-
34 Pramuka Penegak Garuda MA Al Islam Joresan Resmi Dikukuhkan oleh Kwarcab Ponorogo.
Ponorogo, 20 September 2025 – Sebanyak 34 Pramuka Penegak Garuda dari MA Al Islam Joresan resmi dikukuhkan oleh Kwartir Cabang (Kwarcab) Ponorogo dalam sebuah upacara yang berlangsung khidmat yang dipimpin wakil ketua kwarcab Kak Aris Isnandar pada hari Sabtu, 20 September 2025, bertempat di Kantor Desa Siwalan, Kecamatan Mlarak. Pengukuhan ini merupakan bagian dari agenda…
-
Tekankan Pentingnya Jaga Kamtibmas, Kapolsek Mlarak Pimpin Apel Mingguan di Al Islam Joresan.
Mlarak – Dalam rangka memperkuat sinergi antara kepolisian dan institusi pendidikan, Kapolsek Mlarak, AKP Hariyadi, SH, MH bertindak sebagai inspektur upacara dalam apel mingguan yang dilaksanakan di lingkungan Madrasah Al Islam Joresan pada Sabtu pagi, 20 September 2025. Apel diikuti oleh seluruh siswa dan tenaga pendidik MA dan MTs Al Islam Joresan. Kehadiran Kapolsek Mlarak…
-
Tiada Hari Tanpa Prestasi: Siswa MA Al Islam Lolos OMI Tingkat Provinsi Jawa Timur.
Madrasah Aliyah Al Islam Joresan kembali mencatatkan prestasi membanggakan. Salah satu siswi terbaik, Fadla Fathatul Janah dari kelas VA – IPA 1, sukses melaju ke Olimpiade Madrasah Indonesia (OMI) tingkat Provinsi Jawa Timur setelah melewati tahapan seleksi yang ketat di tingkat Kabupaten Ponorogo. Perjalanan Fadla menuju tingkat provinsi tidaklah instan. Ia bersaing dengan para pelajar…
-
Pemeriksaan Kesehatan Berkala Peserta Didik MA Al Islam Joresan: Kepedulian untuk Masa Depan Sehat.
Kamis pagi, 18 September 2024, suasana berbeda tampak di lingkungan MA Al Islam Joresan. Bertempat di Aula Ibnu Hajar lantai II, para siswa mengikuti pemeriksaan kesehatan berkala yang diselenggarakan oleh pihak madrasah bekerja sama dengan UPT Puskesmas Mlarak. Kegiatan ini merupakan bagian dari program rutin pelayanan kesehatan anak sekolah, bertujuan untuk mendeteksi dini permasalahan kesehatan…